Lampung Utara - Pertemuan Lokakarya Mini (LOKMIN), Dinas Pengendalian Penduduk Dan Keluarga Berencana.
Acara kegiatan LOKMIN diadakan dikecamatan Abung Tinggi, Desa Kebun Dalem, Lampung Utara 31/Agustus/2020 dibalai Desa Kebun Dalem.
Acara dibuka oleh Pak Mansuri selaku Camat Abung Tinggi, acara tersebut dihadiri oleh Pak Tikno Kepala Dinas BKKBN LU, Pak Ludi KUPT PLKB Abung Tinggi, Pak Husni Kapolpos Abung Tinggi, dan Tak Lupa juga tuan rumah dari Desa tersebut, Pak Surdi Kepala Desa kebun dalam.
Selanjutnya acara tersebut dihadiri juga oleh beberapa jajaran staf dari masing2 instansi dan audien dari masyrakat.
Acara ini diselengrakan untuk merealisakikan LOKMIN didaerah tersebut, dan acara ini berjalan dengan lancar sampai dengan penutup. (P1)
0 Comments